Skema yang diperuntukan bagi manajemen senior (GM/VP) di seluruh direktorat yang berfungsi sebagai Risk Owner di tingkatan strategis dan mengemban tugas pemastian efektivitas proses manajemen risiko yang dijalankan oleh unit-unit kerja di bawah koordinasinya, termasuk di dalamnya adalah anggota manajemen puncak yang membidangi penerapan manajemen risiko yang berperan sebagai Risk Adviser bagi anggota manajemen puncak organisasi.

Skema yang diperuntukan bagi senior manajemen atau posisi manajemen senior lainnya di organisasi.

Program Detail

Tanggal : 8-10 Juni 2020, LIVE dan 12-14 Agustus, Jakarta

Informasi lebih detil mengenai program bisa didapatkan dengan menghubungi sekretariat CRMS dibawah ini:
Telepon : 022-87301035
Hotline  : 0812 2220 0775
Fax        : 022-7513219
Email    : secretariat@crmsindonesia.org